Hubungan Politik dan Agama

35 comments
1. Pengertian Politik

Secara etimologis, politik berasal dari kata Yunani polis yang berarti kota atau negara kota. Kemudian arti itu berkembang menjadi polites yang berarti warganegara, politeia yang berarti semua yang berhubungan dengan negara, politika yang berarti pemerintahan negara dan politikos yang berarti kewarganegaraan.

Istilah politik berasal dari kata Polis (bahasa Yunani) yang artinya Negara Kota. Dari kata polis dihasilkan kata-kata, seperti:
1. Politeia artinya segala hal ihwal mengenai Negara.
2. Polites artinya warga Negara.
3. Politikus artinya ahli Negara atau orang yang paham tentang Negara atau negarawan.
4. Politicia artinya pemerintahan Negara.

Secara umum dapat dikatakan bahwa politik adalah kegiatan dalam suatu system politik atau Negara yang menyangkut proses penentuan tujuan dari system tersebut dan bagaimana melaksanakan tujuannya.
Negara adalah suatu organisasi dalam suatu wilayah yang mempunyai kekuasaan tertinggi yang sah dan ditaati oleh rakyatnya. Kekuasaan yaitu kemampuan sesorang atau suatu kelompok untuk mempengaruhi tingkah laku orang atau kelompok sesuai dengan keinginan dari pelaku.

Ø Aristoteles (384-322 SM) dapat dianggap sebagai orang pertama yang memperkenalkan kata politik melalui pengamatannya tentang manusia yang ia sebut zoon politikon. Dengan istilah itu ia ingin menjelaskan bahwa hakikat kehidupan sosial adalah politik dan interaksi antara dua orang atau lebih sudah pasti akan melibatkan hubungan politik. Aristoteles melihat politik sebagai kecenderungan alami dan tidak dapat dihindari manusia, misalnya ketika ia mencoba untuk menentukan posisinya dalam masyarakat, ketika ia berusaha meraih kesejahteraan pribadi, dan ketika ia berupaya memengaruhi orang lain agar menerima pandangannya.
Pada umumnya dapat dikatakan bahwa politik (politics) adalah bermacam-macam kegiatan dalam suatu sistem politik (atau negara) yang menyangkut proses menentukan tujuan-tujuan dari sistem itu dan melaksanakan tujuan-tujuan itu. Pengambilan keputusan (decision making) mengenai apakah yang menjadi tujuan dari sistem politik itu menyangkut seleksi terhadap beberapa alternatif dan penyusunan skala prioritas dari tujuan-tujuan yang telah dipilih. Sedangkan untuk melaksanakan tujuan-tujuan itu perlu ditentukan kebijakan-kebijakan umum (public policies) yang menyangkut pengaturan dan pembagian (distribution) atau alokasi (allocation) dari sumber-sumber (resources) yang ada

· Pengertian politik dari para ilmuwan:

Ø Johan Kaspar Bluntschli dalam buku The Teory of the State: “Ilmu Politik adalah ilmu yang memerhatikan masalah kenegaraan, dengan memperjuangkan pengertian dan pemahaman tentang negara dan keadaannya, sifat-sifat dasarnya, dalam berbagai bentuk atau manifestasi pembangunannya.” (The science which is concerned with the state, which endeavor to understand and comprehend the state in its conditions, in its essentials nature, in various forms or manifestations its development).
Ø Roger F. Soltau dalam bukunya Introduction to Politics: “Ilmu Politik mempelajari negara, tujuan-tujuan negara dan lembaga-lembaga yang akan melaksanakan tujuan itu; hubungan antara negara dengan warganegaranya serta dengan negara-negara lain.” (Political science is the study of the state, its aims and purposes … the institutions by which these are going to be realized, its relations with its individual members, and other states …).

Ø J. Barents dalam bukunya Ilmu Politika: “Ilmu politik adalah ilmu yang mempelajari kehidupan negara … yang merupakan bagian dari kehidupan masyarakat, ilmu politik mempelajari negara-negara itu dalam melaksanakan tugas-tugasnya.”

Ø Joyce Mitchel dalam bukunya Political Analysis and Public Policy: “Politik adalah pengambilan keputusan kolektif atau pembuatan kebijakan umum untuk seluruh masyarakat.” (Politics is collective decision making or the making of public policies for an entire society).

Ø Harold D. Laswell dan A. Kaplan dalam buku Power Society: “Ilmu Politik mempelajari pembentukan dan pembagian kekuasaan”, dan dalam buku Who gets What, When and How, Laswell menegaskan bahwa “Politik adalah masalah siapa, mendapat apa, kapan dan bagaimana.”

Ø Kosasih Djahiri dalam buku Ilmu Politik dan Kenegaraan: “Ilmu politik yang melihat kekuasaan sebagai inti dari politik melahirkan sejumlah teori mengenai cara memperoleh dan melaksanakan kekuasaan. Sebenarnya setiap individu tidak dapat lepas dari kekuasaan, sebab memengaruhi seseorang atau sekelompok orang dapat menampilkan laku seperti yang diinginkan oleh seorang atau pihak yang memengaruhi.”

Ø Wirjono Projodikoro menyatakan bahwa “Sifat terpenting dari bidang politik adalah penggunaan kekuasaan oleh suatu golongan anggota masyarakat terhadap golongan lain. Dalam ilmu politik selalu ada kekuasaan atau kekuatan.” Idrus Affandi mendefinisikan: “Ilmu politik ialah ilmu yang mempelajari kumpulan manusia yang hidup teratur dan memiliki tujuan yang sama dalam ikatan negara.”

2. Pengertian Agama Dalam Arti Sosial

Mendefinisikan agama secara komprehensif yang mampu merangkum semua aspek nampaknya menjadi suatu permasalahan yang pelik bahkan mustahil untuk dilakukan mengingat luasnya aspek yang terkandung dalam agama itu sendiri.

Ø Elizabeth K. Nottingham, misalnya, menyatakan bahwa tidak ada definisi tentang agama yang benar-benar memuaskan karena agama dalam keanekaragamannya yang hampir tidak dapat dibayangkan itu memerlukan deskripsi (penggambaran) dan bukan definisi (batasan). Lebih jauh, Nottingham menegaskan bahwa fokus utama perhatian sosiologi terhadap agama adalah bersumber pada tingkah laku manusia dalam kelompok sebagai wujud pelaksanaan agama dalam kehidupan sehari-hari dan peranan yang dimainkan oleh agama selama berabad-abad sampai sekarang dalam mengembangkan dan menghambat kelangsungan hidup kelompok-kelompok masyarakat.

Definisi tentang agama dipilih yang sederhana dan meliputi. Artinya definisi ini diharapkan tidak terlalu sempit atau terlalu longgar tetapi dapat dikenakan kepada agama-agama yang selama ini dikenal melalui penyebutan nama-nama agama itu. Untuk itu terhadap apa yang dikenal sebagai agama-agama itu perlu dicari titik persamaannya dan titik perbedaannya.

Manusia memiliki kemampuan terbatas, kesadaran dan pengakuan akan keterbatasannnya menjadikan keyakinan bahwa ada sesuatu yang luar biasa diluar dirinya. Sesuatu yang luar biasa itu tentu berasal dari sumber yang luar biasa juga. Dan sumber yang luar biasa itu ada bermacam-macam sesuai dengan bahasa manusianya sendiri. Misal Tuhan, Dewa, God, Syang-ti, Kami-Sama dan lain-lain atau hanya menyebut sifat-Nya saja seperti Yang Maha Kuasa, Ingkang Murbeng Dumadi, De Weldadige dll.

Keyakinan ini membawa manusia untuk mencari kedekatan diri kepada Tuhan dengan cara menghambakan diri, yaitu:
· menerima segala kepastian yang menimpa diri dan sekitarnya dan yakin berasal dari Tuhan
· menaati segenap ketetapan, aturan, hukum dll yang diyakini berasal dari Tuhan

Dengan demikian diperoleh keterangan yang jelas, bahwa agama itu penghambaan manusia kepada Tuhannya. Dalam pengertian agama terdapat 3 unsur, ialah manusia, penghambaan dan Tuhan. Maka suatu paham atau ajaran yang mengandung ketiga unsur pokok pengertian tersebut dapat disebut agama.

3. Hubungan Politik dengan Agama


Hubungan politik dengan agama tidak dapat dipisahkan. Dapat dikatakan bahwa politik berbuah dari hasil pemikiran agama agar tercipta kehidupan yang harmonis dan tentram dalam kehidupan berbangsa dan bernegara. Hal ini disebabkan, pertama, oleh sikap dan keyakinan bahwa seluruh aktifitas manusia, tidak terkecuali politik, harus dijiwai oleh ajaran-ajaran agama; kedua, disebabkan oleh fakta bahwa kegiatan manusia yang paling banyak membutuhkan legitimasi adalah bidang politik, dan hanya agamalah yang dipercayai mampu memberikan legitimasi yang paling meyakinkan karena sifat dan sumbernya yang transcendent.

Agama secara hakiki berhungan dengan politik. Kepercayaan agama dapat mempengaruhi hukum, perbuatan yang oleh rakyak dianggap dosa, seperti sodomi dan incest, sering tidak legal. Seringakali agamalah yang memberi legitimasi kepada pemerintahan. Agama sangat melekat dalam kehidupan rakyat dalam masyarakat industri maupun nonindustri, sehingga kehadirannya tidak mungkin tidak terasa di bidang politik. Sedikit atau banyak, sejumlah pemerintahan di seluruh dunia menggunakan agama untuk memberi legitimasi pada kekuasaan politik.

Di dalam sejarah Islam, masuknya faktor agama (teologi) ke dalam politik muncul ke permukaan dengan jelas menjelang berdirinya dinasti Umayyah. Hal ini terjadi sejak perang Siffin pada tahun 657, suatu perang saudara yang melibatkan khalifah ‘Ali b. Abi Talib dan pasukannya melawan Mu’awiyah b. Abi Sufyan, gubernur Syria yang mempunyai hubungan keluarga dengan ‘Uthman, bersama dengan tentaranya. Peristiwa ini kemudian melahirkan tiga golongan umat Islam, yang masing-masing dikenal dengan nama Khawarij, Shi’a, dan Sunni.

4. Pengaruh Hubungan Politik dan Agama

Dalam kehidupan bernegara, bidang politik sangat diperlukan. Namun semua ilmu yang berhubungan dengan politik tidak dapat dipisahkan dengan ilmu dan konsep agama yang telah ada. Pada agama ada suatu kalimat yang membuat dan merupakan konsep awal politik yaitu “Allah memerintahkan kepada manusia untuk tidak mendekati perbuatan-perbuatan keji, baik yang nampak maupun yang tersembunyi (Q. 6:151)”, jadi Allah melarang perbuatan jelek, perbuatan jahat dan ketidakadilan.

Ini dapat diartikan bahwa semua ilmu politik merupakan bentuk nyata dari penggunaan agama dalam kehidupan berbangsa dan bernegara.

Sebagai contoh, dalam ilmu politik terdapat pemilihan pemimpim berdasarkan demokrasi, konsep itu didapat dari ilmu agama yang tidak menginginkan adanya perpecahan para pejabat yang akan menyengsarakan rakyat.
Dan masih banyak lagi yang merupakan konsep dalam agama dan diadaptasi serta di jadikan politik dalam berbangsa dan bernegara.

Sumber
http://jaringanilmupengetahuan.blogspot.com/2010/09/hubungan-antara-agama-dengan-politik.html
http://amnaj.wordpress.com/2009/04/23/hubungan-agama-dan-politik/
http://fransobon.blogspot.com/
http://islamlib.com/id/arsip

35 comments:

  1. terima kasih izin copas ya

    BalasHapus
  2. http://journalsku.blogspot.co.id/2015/11/agama-islam-dan-politik.html kunjungin balik ya gan Artikel Islam dan politik

    BalasHapus
  3. Thanks for share this article. Permit to mak it reference foe my task ^^

    BalasHapus
  4. Komentar ini telah dihapus oleh pengarang.

    BalasHapus
  5. Terima Kasih- menambah refrensi.

    BalasHapus
  6. Trimakasih sudah memberikan pencerahan moga kita tidak berbeda pemahamannya.

    BalasHapus
  7. Trimakasih sudah memberikan pencerahan sehingga dapat membuat pemahaman yg sama bahwa agama dan pilitik tidak bisa dipisahkan karena agama dapat membuat legitimasi suatu keputusan politik dan kekuasaan kemudian kebijakan politik tidak boleh bertentangan dengan agama yg dianut warganegaranya.

    BalasHapus
  8. ** BANJIR BANJIR BANJIR UANG DI MEJA **
    VIPbandarQ - YOUR No #1 BandarQ Online Indonesia
    ----------------------------------------------
    Menyediakan 7 Jenis Permainan TerFAVORIT
    BANDAR Q | ADU Q | DOMINO QQ | POKER | CAPSA SUSUN | Bandar Poker | Sakong (New Game) ----------------------------------------------
    Di Dukung 5 Bank Ternama di INDONESIA
    BCA - MANDIRI - BRI - BNI - DANAMON
    ----------------------------------------------
    Bonus Terbesar di VIPbandarQ
    1. Bonus Refferal TANPA SYARAT
    2. Bonus Rolligan TIAP MINGGU
    ----------------------------------------------
    Selalu Ada Kejutan Untuk Member VIPBANDARQ
    ----------------------------------------------
    Gabung Sekarang Juga dan Raih Kemenangan Puluhan Juta Setiap Hari
    CS ONLINE 24/7
    BBM : 55AB0E6C
    INSTAGRAM : VIPBANDARQORG
    SKYPE : VIPBANDARQ
    FACEBOOK : VIPBANDARQ
    www. VIPBANDARQ. org

    BalasHapus
  9. https://sanglegend99.blogspot.co.id/2017/12/cerita-tentang-mba-manda-yang-mantaapp.html

    LegendaQQ.Net

    Pilihan Terbaik Untuk Permainan Kartu Sang

    LEGENDARIS !!!
    Min Depo 20Rb !!!
    Kartu Para Sang LEGENDA !!!
    WinRate Tertinggi !!!


    Kami Hadirkan 7 Permainan 100% FairPlay :

    - Domino99
    - BandarQ
    - Poker
    - AduQ
    - Capsa Susun
    - Bandar Poker
    - Sakong Online

    Fasilitas BANK yang di sediakan :

    - BCA
    - Mandiri
    - BNI
    - BRI
    - Danamon

    Tunggu apalagi Boss !!! langsung daftarkan

    diri anda di Legenda QQ

    Ubah mimpi anda menjadi kenyataan bersama

    kami !!!
    Dengan Minimal Deposit dan Raih WD sebesar"

    nya !!!

    Contact Us :
    + live chat : legendapelangi.com
    + Skype : Legenda QQ
    + BBM : 2AE190C9

    BalasHapus
  10. Ayoo Main di Pelangi Togel
    TOTAL HADIAH RATUSAN JUTAAN UNTUK DIBAGIKAN
    minimal deposit hanya 20.000 rb
    Telp : +85581569708
    BBM : D8E23B5C
    Line : togelpelangi
    Link: https://www.togelpelangi.info

    BalasHapus
  11. Ayo Gabung bersama kami di DOMINO206(.)net
    Jangan Menunda Kemenangan Bermain Anda ! Segera Daftarkan User ID nya & Mainkan Kartu Bagusnya.
    Kami hadirkan permainan Terbaik dari DOMINO206 permainan
    dalam website
    Pusat Game Domino ONline Terpercaya Se-Asia
    Hanya cukup menggunakan 1ID saja anda sudah bisa menikmati 8 game Populer
    Tunggu apa lagi silahkan Registrasi diri anda bersama kami.
    Dan nikmati kembali BONUS REFFERAL terbesar 15% untuk anda.
    Untuk lebih informasi lebih lanjut kalian bisa langsung berdikskusi
    langsung dengan CS handal.
    MInimal Deposit 20rb
    Minimal Witdraw 20rb

    BBM : 2BE3D683 / E3EE3B63
    WA : ( +855 87 480 626 )
    LINE : DOMINO206
    Link Alternatif
    - domino206.net
    - domino206.org
    - pelangidomino.com

    Bank: BNI, BCA, BRI, MANDIRI dan DANAMON
    Pusat Game:Bandar66|BandarQ|AduQ|Bandarpoker|CapsaSusun|
    Domino99|Poker|Bandarsakong|

    $$$$ DOMINO206.NET $$$$
    #Poker
    #AduQ
    #BandarPoker
    #BandarQ
    #CapsaSusun
    #Domino99
    #Sakong
    #Bandar66
    #DPMinim
    #WDBesar

    BalasHapus
  12. Telah hadir situs terpercaya untuk bermain game online

    Menyaediakan 8 game dalam satu id
    * POKER
    * BANDAR Q
    * BANDAR POKER
    * DOMINO
    * CAPSA SUSUN
    * ADU Q
    * BANDAR 66
    * SAKONG

    keunggulan bermain di PESONAQQ :

    * Minimal deposit hanya Rp 20.000
    * Minimal tarik dana Rp 20.000
    * Dilayani oleh CS profesional dan ramah, 24 jam online
    * Proses Depo & WD super cepat
    * No ROBOT MURNI PLAYER VS PLAYER
    * Bonus Referal 100% - 200%
    * Bonus TO di bagikan tiap hari s/d 0.5%

    Untuk Info Lebih Lanjut Contact CS Kami :
    *Livechat
    * No Telp : +85511817618
    * BBM : 7A996166

    BalasHapus
  13. OMDOMINO AGEN DOMINO99 & POKER ONLINE UANG ASLI

    Kini hadir permainan poker dan domino 99 menggunakan uang asli, Modal deposit cukup Rp 10,000 kamu sudah bisa mencoba bermain disini. Sama seperti halnya ketika kita bermain poker di FACEBOOK yang bisa menghasilkan hingga jutaan rupiah setiap hari.. Buruan sekarang daftar di WWW.OMBAIK.COM Tersedia Juga permainan lain seperti BandarQ, Capsa Susun, Adu Q, Sakong, Bandar Poker dan yang terbaik adalah kamu disini bisa menjadi bandar dengan modal Rp 35,000

    BONUS TURNOVER 0,4%
    BONUS REFERRAL 20%
    MENERIMA SELURUH JENIS BANK LOKAL INDONESIA
    TRANSAKSI DI LAKUKAN 24 JAM.

    Kontak Yang Dapat Di Hubungin
    WA : +855969939508
    BBM : D8C4912A
    LINE : OMDOMINO
    LIVECHAT

    Agen Poker
    Qiu Qiu Domino
    Agen Casino
    Situs Judi
    Agen Bola
    Situs Slot

    Domino 99
    BandarQ
    Casino Online
    Judi Online
    Sabung Ayam
    Bandar Togel

    BalasHapus
  14. PokerAyam adalah Sebuah Situs Permainan Poker Online dimana anda bisa bermain taruhan Kartu Tradisional seperti Qiu Qiu, Capsa Susun, Ceme, ataupun permainan taruhan Kartu Internasional seperti Texas Holdem Poker menggunakan mata uang rupiah. Untuk mendaftarkan akun taruhan kartu di situs kami, anda dapat menggunakan rek buku tabungan yang terdaftar di Bank Lokal Indonesia Seperti BCA, BNI, BRI, Mandiri, Danamon dan Semua Bank Lainnya yang terdaftar melalui Rek Bersama.

    Poker Deposit Pulsa 2019 | IDN Poker Deposit Pulsa | Deposit Via Pulsa | QQ Deposit Pulsa

    Untuk Minimal Deposit :: Rp 10.000,-
    Untuk Minimal Withdraw :: Rp 25.000,-

    Poker Online
    DominoQQ
    Ceme Online
    Ceme Keliling
    Capsa Susun
    Omaha
    Super10
    Bandar Judi Online Deposit Pakai Pulsa HP

    Hubungi Kami
    http://165.22.51.220
    Livechat : PokerAyam
    Whatsapp : PokerAyam

    BalasHapus
  15. You’d be surprised at how powerful it is.I found a lot of good ideas n learning points in your blog.thanx.
    แทงบอล

    BalasHapus
  16. Bingung mau ngapain? mendingan main games online bareng aku?
    cuman DP 20rbu aja kamu bisa dapatkan puluhan juta rupiah lohh?
    kamu bisa dapatkan promo promo yang lagi Hitzz
    yuu buruan segera daftarkan diri kamu
    Hanya di dewalotto
    Link alternatif :
    dewa-lotto.name
    dewa-lotto.com

    BalasHapus
  17. 𝐃𝐢𝐜𝐨𝐛𝐚 𝐲𝐮𝐤 𝐛𝐞𝐫𝐦𝐚𝐢𝐧 𝐆𝐚𝐦𝐞 𝐏𝐨𝐤𝐞𝐫𝐕 𝐝𝐢 𝐄𝐫𝐚𝐐𝐐

    𝐃𝐞𝐧𝐠𝐚𝐧 𝟗 𝐉𝐞𝐧𝐢𝐬 𝐏𝐞𝐫𝐦𝐚𝐢𝐧𝐚𝐧: 𝐏𝐨𝐤𝐞𝐫, 𝐁𝐚𝐧𝐝𝐚𝐫 𝐏𝐨𝐤𝐞𝐫, 𝐀𝐝𝐮𝐐, 𝐁𝐚𝐧𝐝𝐚𝐫𝐐, 𝐁𝐚𝐧𝐝𝐚𝐫𝟔𝟔, 𝐃𝐨𝐦𝐢𝐧𝐨𝟗𝟗, 𝐒𝐚𝐤𝐨𝐧𝐠, 𝐂𝐚𝐩𝐬𝐚 𝐒𝐮𝐬𝐮𝐧, 𝐏𝐞𝐫𝐚𝐧𝐠 𝐁𝐚𝐜𝐜𝐚𝐫𝐚𝐭..

    𝐓𝐞𝐦𝐮𝐤𝐚𝐧 𝐁𝐞𝐫𝐛𝐚𝐠𝐚𝐢 𝐁𝐨𝐧𝐮𝐬 𝐌𝐞𝐧𝐚𝐫𝐢𝐤 𝐝𝐢 𝐄𝐫𝐚𝐐𝐐 𝐚𝐧𝐭𝐚𝐫𝐚 𝐥𝐚𝐢𝐧:

    * 𝐁𝐨𝐧𝐮𝐬 𝐓𝐮𝐫𝐧𝐎𝐯𝐞𝐫 𝟎.𝟑% (𝐝𝐢𝐛𝐚𝐠𝐢𝐤𝐚𝐧 𝐬𝐞𝐭𝐢𝐚𝐩 𝐡𝐚𝐫𝐢 𝐬𝐚𝐛𝐭𝐮 𝐩𝐚𝐝𝐚 𝐉𝐚𝐦 𝟏𝟐.𝟎𝟎-𝟏𝟒.𝟎𝟎)

    * 𝐄𝐱𝐭𝐫𝐚 𝐁𝐨𝐧𝐮𝐬 𝐓𝐮𝐫𝐧𝐎𝐯𝐞𝐫 𝟎.𝟐% (𝐣𝐢𝐤𝐚 𝐦𝐞𝐧𝐜𝐚𝐩𝐚𝐢 𝐓𝐮𝐫𝐧𝐎𝐯𝐞𝐫 𝟑𝟎𝟎𝐣𝐭 𝐝𝐚𝐥𝐚𝐦 𝟏𝐌𝐢𝐧𝐠𝐠𝐮)

    * 𝐁𝐨𝐧𝐮𝐬 𝐑𝐞𝐟𝐞𝐫𝐫𝐚𝐥 𝟐𝟎% (𝐒𝐄𝐔𝐌𝐔𝐑 𝐇𝐈𝐃𝐔𝐏)

    𝐒𝐢𝐥𝐚𝐡𝐤𝐚𝐧 𝐃𝐚𝐟𝐭𝐚𝐫 𝐀𝐤𝐮𝐧 𝐚𝐧𝐝𝐚 𝐝𝐢 𝐰𝐞𝐛𝐬𝐢𝐭𝐞 (𝐰𝐰𝐰.𝐞𝐫𝐚𝐦𝐞𝐧𝐚𝐧𝐠.𝐢𝐧𝐟𝐨)

    𝐍𝐞𝐱𝐭 𝐈𝐧𝐟𝐨 ? 𝐂𝐡𝐚𝐭 𝐯𝐢𝐚 𝐖𝐀 : 𝟎𝟖𝟏𝟑𝟗𝟔𝟔𝟏𝟎𝟔𝟏𝟓

    BalasHapus
  18. ~BANDAR JUDI ONLINE TERBESAR~

    Banyak permainan yang bisa Anda mainkan hanya di BOLAVITA. Baik dari casino, sportsbook, togel, slotgames, poker, sabung ayam, tangkas dan masih banyak lainnya.

    Bonus-bonus yang menarik sayang untuk Anda lewatkan:
    - Bonus New Member 10%
    - Bonus Setiap Hari 5%
    - Bonus Referral up to 10%
    - Bonus Rollingan

    Dengan minimal deposit Rp 50.000,- dan minimal withdraw Rp 50.000,- saja Anda sudah dapat memainkan semua permainan yang disediakan.

    DAFTAR GRATIS !!

    Untuk Informasi Lebih Lanjut Silahkan Hubungi CS Kami Di :
    WA / TELEGRAM : +62812-2222-995
    INSTAGRAM : @bola.vita
    FACEBOOK : @bolavita.ofc
    TWITTER : @BVgaming_net
    LINE : @CS_bolavita

    LIVECHAT 24 JAM !!

    #bolavita #pokeronline #bonusnewmember #agenjuditerpercaya #bandarjuditerpercaya #togelonlineterbaik #bandartogelterbaik #agenjuditerbaik #bandarjuditerbesar #agenbolaterpercaya #casinoonline #sabungayam #slotgames #tangkas #bola #sportsbook

    BalasHapus
  19. The history of the Arlequin casino started its activity such a short time ago.https://www.casinobetmaxibonus.com/

    BalasHapus
  20. Your style is so unique in comparison to other folks I have read stuff from. Thank you for posting when you’ve got the opportunity, Guess I’ll just bookmark this page. ice cream airdrie

    BalasHapus
  21. I really appreciate your informative and interesting article. Thank you for this wonderful blog. It is the best time to apply for a visa to enter Turkey . All Museums, Attractions, Restaurants, Nightclubs, Bards are Open. And this time the temperature of Turkey is also very favorable to visit.

    BalasHapus
  22. It s a very useful page. Thank you. cacc09c636386aa96fcdd4f3958b52e1
    tatvan
    kocakoy
    sur
    pazar
    saricakaya
    maden
    defne
    konyaalti
    akyaka

    BalasHapus
  23. Congratulations on your article, it was very helpful and successful. b90c89118468d48f70803cfa2ae3b7c4
    website kurma
    website kurma
    sms onay

    BalasHapus
  24. Thank you for your explanation, very good content. aad75cc0e16f20fcbf49c0b5b9e66403
    altın dedektörü

    BalasHapus

Silahkan kritik dan sarannya pada kolom komentar di bawah ini. Gunakanlah kalimat yang baik dan sopan untuk toleransi bersama. Terimakasih.